ATHA Jurnal Ilmu Pertanian

ISSN 2964-6936 (Online)

Jurnal ATHA dikelola oleh Fakultas Pertanian, Universitas Islam Sumatera. Jurnal ini terbit DUA kali dalam setahun, yaitu pada bulan Juni dan Desember. Jurnal ATHA mempublikasikan hasil penelitian dan pemaparan ilmiah dari para dosen dan peneliti di bidang ilmu-ilmu pertanian, diantaranya adalah lingkup agronomi, ekologi tanaman, fisiologi tanaman, pemuliaan tanaman, ilmu gulma, teknologi benih, ilmu tanah, proteksi tanaman, teknologi pasca panen, teknologi makanan, ilmu pangan, sosial ekonomi pertanian, lingkungan, dan penyuluhan pertanian.

Jurnal ATHA telah terbit online sejak tahun 2022 menggunakan Open Journal System (OJS). Jurnal ATHA merupakan jurnal open access yang dapat diakses secara gratis oleh pembaca. Jurnal ini telah terindeks di Google Scholar.

Artikel diterbitkan di Jurnal ATHA dalam bahasa Indonesia. Manuskrip yang disubmit oleh penulis akan ditangani oleh editor, kemudian editor akan melihat apakah manuskrip sudah sesuai lingkup jurnal, sesuai format, dan mempunyai kebaruan. Editor dapat memutuskan apakah manuskrip ditolak atau dapat diproses ke tahap selanjutnya. Editor kemudian memilih reviewer yang kompeten di bidangnya dan sesuai dengan topik manuskrip. Reviewer akan menyarankan apakah artikel diterima, ditolak, atau memerlukan perbaikan. Semua tahapan sampai artikel terbit memerlukan waktu tiga sampai enam bulan.


Journal Homepage Image

Announcements

 
No announcements have been published.
 
More Announcements...

Vol 3, No 1 (2024): Edisi Juni

Table of Contents

Articles

Mahyu Danil
PDF
119-125
Bambang Syahputra
PDF
126-133
Maya Yanti
PDF
134-140
isma iryanti tatang, isma iryanti tatang
PDF
141-147
riski ayu rizki ayu lestari
PDF
148-152